( Always give the best )

Rabu, 15 Agustus 2012

Cara Membuat Iklan Melayang Di atas Header

          Untuk mendapatkan uang dari blog yang kita miliki tentunya yang pertama kita lakukan adalah jualan online. Kalau kita tidak dapat melakukan penjualan online ada cara yang lain yaitu dengan memasang iklan dari penyedia iklan per klik atau juga sobat bisa pasang banner dari milik seseorang dengan tarif tertentu. Tentunya untuk memasang Banner ataupun Iklan Per Klik blog sobat harus memiliki page view yang tinggi. Disini saya tidak akan bahas tentang Page View yang tinggi atau iklan per Klik tapi saya akan bahas tentang Cara Memasang Iklan Melayang Diatas Header.


Silakan sobat semua perhatikan langkah-langkah berikut ini :
1. Sebelum membuat iklan melayang di atas header jelas harus login ke blogger.
2. Setelah itu pilih tab Rancangan / Template -> Edit HTML.
3. Cari kode (Dengan Menggunakan Ctrl + F)  <div id='outer-wrapper'>
4. Jika sudah ketemu, letakkan kode berikut di bawah <div id='outer-wrapper'>

<div style='display:scroll; top:0px;position:fixed;'>
<!-- Start Kode -->
<a href='http://ramadhanakurnia.blogspot.com'><img alt='usaha berhasil' border='0' height='54' src='http://i1111.photobucket.com/albums/h465/asistenikopin/JasaBuatIklanBanner.gif' width='972'/></a><!-- End Kode -->
</div>
5. Klik Save
Catatan : Silakan Sobat ganti tulisan yang warna merah dengan yang sobat inginkan.

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

Related : Cara Membuat Iklan Melayang Di atas Header

1 komentar:

  1. ini sangat berguna bagi blogger pemula sob... sangat membantu..

    follow Blog ku ya, https://sharevp.blogspot.com, ane folback blog ente juga sob..

    BalasHapus

Sebelumnya saya ucapkan terimakasih karena telah berkunjung ke blog saya dan saya mohon agar anda berkomentar mengenai artikel yang sudah saya tulis, terimakasih ya....